SMAN 3 Kuala Kapuas Kedatangan BGP Kalimantan Tengah

Pada hari Kamis tanggal 11 Juli 2024, SMAN 3 Kuala Kapuas kedatangan tamu dari BGP, kunjungan ini merupakan kegiatan yang dilaksanakan untuk melihat sejauh mana perkembangan SMAN 3 Kuala Kapuas dalam menjalankan Kurikulum terbaru yaitu Kurikulum Merdeka. Adapun Kepala dari BGP ialah Bapak I Ketut Sukajaya,S.Pd,.M.Pd, terut berhadir ke sekolah beserta dewan jajarannya, ditemani Bapak Kepala Sekolah Ngadiyo, S.Pd., M.Pd. […]

Sosialisasi & Pengisian Survei Disiplin Positif, Sebagai Praktik Baik

Kegiatan Pengisian Survei Disiplin Positif oleh Guru dan Siswa SMA Negeri 3 Kuala Kapuas dilakukan pada tanggal 31 Mei 2023, hal ini merupakan kegiatan sosialisasi yang dilakukan bersama dewan guru dan berbagi ilmu untuk sesama. Adapun dalam Kegiatan ini dilakukan oleh: 1. Bapak Suhadak, SE., M.Pd, Beliau memberikan sosialisasi penanganan anak inklusi 2. Rahmadi, S.Pd.I., Beliau memberikan sosialisasi displin positif […]