Pada hari Kamis tanggal 11 Juli 2024, SMAN 3 Kuala Kapuas kedatangan tamu dari BGP, kunjungan ini merupakan kegiatan yang dilaksanakan untuk melihat sejauh mana perkembangan SMAN 3 Kuala Kapuas dalam menjalankan Kurikulum terbaru yaitu Kurikulum Merdeka. Adapun Kepala dari BGP ialah Bapak I Ketut Sukajaya,S.Pd,.M.Pd, terut berhadir ke sekolah beserta dewan jajarannya, ditemani Bapak Kepala Sekolah Ngadiyo, S.Pd., M.Pd. […]
SMAN 3 Kuala Kapuas Kedatangan BGP Kalimantan Tengah
Sosialisasi & Pengisian Survei Disiplin Positif, Sebagai Praktik Baik
Kegiatan Pengisian Survei Disiplin Positif oleh Guru dan Siswa SMA Negeri 3 Kuala Kapuas dilakukan pada tanggal 31 Mei 2023, hal ini merupakan kegiatan sosialisasi yang dilakukan bersama dewan guru dan berbagi ilmu untuk sesama. Adapun dalam Kegiatan ini dilakukan oleh: 1. Bapak Suhadak, SE., M.Pd, Beliau memberikan sosialisasi penanganan anak inklusi 2. Rahmadi, S.Pd.I., Beliau memberikan sosialisasi displin positif […]
Pembagian Rapor serta Pertemuan Pihak Sekolah dengan Orang tua
Pada tanggal 20 Januari 2022, SMAN 3 melakukan pertemuan dengan orang tua siswa maupun siswi dalam rangka pembagian rapor. Pertemuan dengan orang tua ini dilakukan guna merekatkan hubungan antara orang tua, peserta didik, serta tenaga pengajar (Guru dan Staf Sekolah). Acara dilaksanakan, bertempat di Aula SMAN 3 Kuala Kapuas.